Potret Festival Batik Promosikan Karya Pembatik Kota Probolinggo

Game Cakrawala
Festival Batik Khas Kota Probolinggo 2022 / dok. Pemkot Probolinggo
Festival Batik Khas Kota Probolinggo 2022 / dok. Pemkot Probolinggo

Ditemui usai acara, Wali Kota Habib Hadi Zainal Abidin mengungkapkan bahwa gegap gempita festival yang digelar untuk pertama kalinya ini adalah wujud nyata partisipasi dan dukungan pembatik di Kota Probolinggo yang sangat luar biasa.

Dimana dari gelaran yang dimulai sekira pukul 19.00 WIB itu, tampak banyak keanekaragaman batik khas yang dimiliki kota dengan melibatkan PD yang ada sebagai talent-nya.

“Ini adalah salah satu komitmen untuk memunculkan batik-batik khas kota, dan upaya mengangkat UMKM yang ada, khususnya pembatik. Untuk kita kenalkan, kita promosikan, bahwasanya batik Probolinggo tak kalah dengan batik dari daerah lain,” ungkapnya.

Sementara itu ditemui terpisah, Kepala Diskominfo Kota Probolinggo Pujo Agung Satrio mengaku tak menyangka ia dan timnya akan lolos menjadi pemenang.

“Nggak nyangka. Yang pasti ini hasil kerja keras teman-teman yang sudah berlatih selama dua hari ke belakang. Teman-teman, ini berkat kalian yang luar biasa hebat dan handal,” tutupnya.

Total
0
Shares
0 Share
0 Tweet
0 Pin it
0 Share
0 Share
0 Share
0 Share
Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Previous Post
Wakil Bupati Luamajang soal Inovasi Pawon Urip / Kominfo-lmj/Fd

Inovasi Pawon Urip Jadi Salah Satu Solusi Mengatasi Inflasi di Kabupaten Lumajang

Next Post
Wali Kota Probolinggo Habib Hadi Zainal Abidin memimpin langsung penyegelan salah satu ruangan di Hotel Tampiarto / dok. Pemkot Surabaya

Tegas, Pemkot Probolinggo Segel Tempat Hiburan Karaoke

Total
0
Share